Bupati Pamekasan Apresiasi Inovasi Green House Semangka Golden Siswa SMA Maarif 1 Pamekasan
SmartNews – Di sela kehadirannya pada kegiatan Pagelaran seni dan budaya Komunitas Batik Color, Bupati Pamekasan KH. Kholilurrahman, M.Si menyempatkan diri melihat secara langsung Green House tanaman buah semangka golden…
